Family,  Lifestyle,  love,  relationship,  Traveling

Tempat Romantis Untuk Perayaan Hari Valentine Bersama Pasangan

Perayaan hari valentine adalah perayaan berbagi kasih sayang yang dilakukan oleh banyak klangan. Perayaan tanggal 14 Februari ini sangat terkenal hingga menjadi perayaan kedua yang paling banyak dirayakan setelah natal. Perayaan ini selalu disambut banyak kalangannya, baik sebuah produk, tempat atau beberapa hal-hal special yang semuanya biasanya bertemakan valentine. Ini mengapa perayaan valentine menjadi hal yang paling disambut banyak kalangan karena akan ada hal-hal menarik yang ditawarkan setiapkali menyambut hari valentine satu ini.

Saling berbagi kasih sayang memang bisa ditunjukkan setiap harinya, namun dengan hari valentine ini berbagi kasih sayangnya menjadi special. Ini karena setiap orang diseluruh dunia akan berbagi satu sama lainnya untuk menunjukkan rasa kasih sayang antara satu dengan yang lainnya. Penyambutannya biasanya dilakukan bahkan dimulai awal bulan februari, sampai dengan seminggu setelah tanggal 14 atau bahkan sepanjang bulan Februari. Perayaan ini memang selalu special, apalagi jika diluar negeri Anda akan merasakan valentine yang semakin istimewa karena di hari valentine ini akan disambut juga dengan musim semi. Musim dimana semua bunga-bunga sedang bermekaran sehingga memberikan warna warni yang cantik disetiap jalannya.

Indonesia memang tidak memiliki musim semi, namun diIndonesia biasanya cuaca mendekati hari valentine akan sangat sejuk dan menyegarkan. Itu sebabnya harinya ini selalu cocok untuk dijadikan sebagai pilihan waktu yang cocok untuk berlibur kemanapun Anda pergi bersama pasangan Anda. apalagi beberapa tempatnya memang dibuat special dan cocok untuk dijadikan sebagai tempat liburan hari valentine yang sangat romantis dan indah untuk dilalui bersama pasangan Anda. sayang rasanya jika hanya merayakan perayaan valentine dengan sebuah hadiah saja, akan lebih menyenangkan jika merayakan disebuah tempat yang special dan akan menjadi moment berharga.

Nah dibawah ini ada tempat-tempat romantis yang bisa Anda kunjungi dihari valentine bersama pasangan Anda,

  1. Pulo Cinta

Pulau ini terletak di Gorontalo tepatnya diteluk Tomino, pulaunya ini memiliki resort rumah panggung yang tanpak alami dari bahan kayu. Resortnya juga berada diatas pantai dengan laut biru muda yang cerah dan bersih. Pulaunya ini dikelilingi oleh pemAndangan yang menakjubkan, ada pasir putih, berbagai pemAndangan alam yang akan membuat liburan di hari valentine Anda semakin romantis. Anda bisa menikmatinya sambil bercengkrama dengan pasangan Anda sambil memAndang langit biru yang cerah, ditambah dengan langit sore hari yang memberikan ketenangan serta kesejukan alami. Suasana inilah yang akan membuat hari semakin special dan semakin berkesan. Anda juga akan merasakan keromantisan lingkungan disekitar Anda karena suasana yang diberikan benar-benar memberikan keindahan alam yang memanjakan. Anda juga bisa melakukan scuba diving dan snorkling, Anda tak perlu pergi ke Maldives untuk merasakan keromantissan, Anda bisa langsung merasakannya di Indonesia, sambil menikmati hari special dan berkesan.

  1. Ubud Bali

Nah satu lagi wisata Indonesia yang dikenal cocok untuk dijadilkan liburan hari special. Bali memang sudah dikenal banyak kalangan sebagai tempat wisata yang sangat istimewa, tempatnya dikelilingi oleh keindahan alam yang sangat menakjubkan dan membuat siapa saja akan betah berlama-lama liburan disini. Salah satu kawasan Bali yang paling dikenal dengan lokasi romantis adalah ubud. Semua tempat atau hal-hal di ubud memiliki keindahan alam yang sangat memanjakan siapapun wisatawannya. Sawah, gunung, air, pemAndangan alam, bahkan setiap lokasinya menjadi tempat yang special untuk dijadikan tempat romantis bagi banyak kalangannya. Lokasi di ubud memang menjadi tempat special untuk berbagai pasangan sebagai tempat yang istimewa dan special dijadikan sebagai likasi liburan di hari valentine.

  1. Maldives

Tidak akan sempurna rasanya jika Anda tak menambahkan lokasi satu ini sebagai liburan romantis. Apalagi Anda memang sudah berniat melakukan liburan yang jauh, di hari valentine. Tentunya Maldives adalah cara Anda untuk berlibur dan mendapatkan liburan yang menyenangkan dan menenangkan sepanjang waktunya. Keindahannya ini sudah dikenal diseluruh dunia, pulau cantik ini akan memanjakan diri Anda untuk mendapatkan liburan romantis dan indah bersama pasangan Anda juga keluarga Anda di hari valentine. Anda akan merasakan liburan romantis dikelilingi oleh keindahan alam yang akan menyejukkan mata dan membuat Anda tidak ingin cepat pergi dan meninggalkan lokasi Selatan-barat daya India ini. tempat yang memiliki nama asli Republik Maladewa ini memang menjadi destinasi kepulauan indah yang selalu dicari banyak kalangannya. Tempat liburan satu ini merupakan lokasi liburan impian semua orang dikalangan dunia.

  1. Pulau Jeju

Anda suka dengan hal-hal berbau Korea Selatan? Nah Pulau jeju bisa menjadi destinasi liburan romantis di hari valentine yang paling tepat. Liburan disini akan memberikan keindahan alam yang beragam. Laut di pulau jeju, makanan khas, hingga bunga-bunga yang tumbuh akan memberikan gaya liburan yang indah dan dipenuhi dengan romantisme yang tak kalah dengan maldives. Tradisi dari setiap penduduk pun masih khas dan masih menggunakan gaya tradisi yang sangat khas ala masyarakat jeju, Anda juga mungkin ingat bahwa berbagai macam kecantikan alami wanita Korea berasal dari pulau jeju, ini karena hal-hal alam disini masih terlindungi dan tidak tercemar. Ini mengapa Pulau Jeju termasuk kedalam daftar tempat warisan dunia oleh UNESCO sejak tahun 2007. Keindahan alamnya sangat terjaga dan belum tersentuh oleh orang-orang yang akan merusak keindahan alami dan keindahan khas Korea Selatan di Pulau Jeju ini. pulau jeju memang menawarkan berbagai hal menarik yang memberikan cerita dengan keindahan alam yang akan memuaskan Anda sebagai pengunjungnya.

  1. Hawaii

Ini adalah salah satu pulau yang sama terkenalnya seperti Maldives dan menjadi pulau yang paling dicari untuk destinasi romantis di hari valentine. Pulau Hawaii ini merupakan salah satu negara bagian dari Amerika Serikat, pulaunya ini memiliki 8 pulau didalamnya yang semuanya terkenal dan selalu menjadi lokasi yang paling dicari. Yaitu, pulai hawaii, pulau Moloka’l, pulau O’ahu, Pulau Maui, Pualu Lana’l, pulau kaua’I, pulau Kaho’olawe, dan Pulau Ni’ihau. Pulau yang paling dikenalnya adalah pulau Hawaii, ini mengapa disebutlah hawaii sebagai pulau seluruh destinasinya, pulaunya ini termasuk kedalam kepulauan tropis, ini mengapa orang-orang Indonesia memilih pulau satu ini sebagai destinasi liburan karena cuacanya yang masih cocok dengan cuaca seperti Indonesia. Pantai, pegunungan, flora dan fauna, juga masih banyak lagi keindahan alam yang membuat kepulauan satu ini sangat amat dikenal banyak kalangannya. Kepulauannya menjadi destinasi yang paling banyak dikunjungi dan dicari karena memberikan keindahan alam yang natural dan mennyenangkan untuk dikunjungi.

5 tempat romantis yang harus dikunjungi dihari valentine diatas ini, adalah lokasi yang sangat indah dan sangat tepat untuk dikunjungi oleh Anda berbagai pasangannya, dalam mencari tempat romantis untuk merayakan perayaan hari valentine. Anda bisa merencanakan liburan romantis, sambil berbagi hal-hal romantis, atau merencankan perayaan istimewa dalam hari valentine. Sehingga perayaannya semakin berkesan dan bermakna, dan bahkan menjadi momment yang tidak akan terlupakan.

One Comment

0
Your Cart is empty!

It looks like you haven't added any items to your cart yet.

Browse Products